Skip to main content

Posts

Showing posts from June, 2020

Pembangunan Berkelanjutan

Catatan kursus online dengan instruktur Prof. Emil Salim (Guru Besar Ekonomi) dengan judul Pembangunan Berkelanjutan I.  Mengapa, Makna, Ciri-ciri dan Proses Pembangunan Berkelanjutan 4,5M jumlah populasi manusia yang bisa di tampung  bumi, pada 2020 telah mencapau  7M, diprediksi pada 2050 sampai 9M  populasi manusia Jika melebihi daya tampung: 1.  Bumi rusak 2.  Mengganggu kehidupan manusia sendiri Sehingga bagaimana melakukan pembangunan secara sustainable, menghidupi jumlah manusia dimasa datang t api  bumi semakin baik Sasaran pembangunan berkelanjutan: 1.  Manusia: otak,tenaga; technologi, science, engineering, matematika; bersama dengan organisasi masyarakat, sosial ekonomi, dan pembagian secara adil 2.  SDA 3.  Lingkungan Ide pokok pembangunan berkelanjutan: pengelolaan SDA tanpa menurunkan kemampuan alam untuk mereproduksi sumber daya yang dikandungnya mengatasi ancaman kerusakan lingkungan Air dari hutan, kita bisa sempurnakan alam yang te